Mengapa Anda Harus Memilih Asuransi Prudential 2022

asuransi prudential

Prudential adalah penyedia polis asuransi terkenal di Indonesia. Sekilas tentang Prudential seperti dikutip dari halaman website Prudential adalah sebagai berikut :

Tentang Asuransi Prudential Life Assurance

PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) didirikan pada 1995 dan merupakan bagian dari Prudential PLC, yang menyediakan perlindungan jiwa dan kesehatan serta manajemen aset, dengan berfokus di Asia dan Afrika.

Dengan menggabungkan pengalaman internasional Prudential di bidang perlindungan jiwa dengan pengetahuan tata cara bisnis lokal, Prudential Indonesia memiliki komitmen untuk mengembangkan bisnisnya di Indonesia.

Sejak meluncurkan produk yang dikaitkan dengan investasi (unit link) pertamanya pada 1999, Prudential Indonesia merupakan pemimpin pasar untuk produk tersebut di Indonesia.

Prudential Indonesia telah mendirikan Unit Usaha Syariah sejak 2007 dan dipercaya sebagai pemimpin pasar Proteksi jiwa syariah di Indonesia sejak pendiriannya.

asuransi prudential

Produk Asuransi Prudential

1. Proteksi pendidikan

Pentingnya asuransi prudential jenis pendidikan adalah jika terjadi sesuatu pada orangtua, maka anak-anak anda akan tetap bisa ber sekolah. Masyarakat Indonesia kebanyakan saat ini sudah sangat mengerti kepentingan dari perlindungan pendidikan.

Prudential mengeluarkan produk perlindungan pendidikan yaitu PruLink Edu Protection. Dengan premi Rp.500.000/bulan dan masa usia tertanggung 1 hari s/d 15tahun dan dilindungi hingga usia nya 25tahun.

2. Proteksi penyakit kritis

Menjelang usia yang tidak lagi muda, maka para orangtua bersiap-siap untuk melakukan proteksi penyakit dini atau pun penyakit kritis. Ini adalah langkah tepat karena tidak ada yang bisa menebak apa yang akan terjadi di masa depan. Asuransi Prudential memiliki proteksi penyakit kritis dengan berbagai macam jenis yaitu :

  • PRUcrisis Cover Benefit Plus 61
  • PRUearly stage crisis cover
  • PRUearly stage payor
  • PRUjuvenile crisis cover
  • PRUmultiple crisis cover

3. Proteksi kesehatan Prudential

Beberapa pilihan proteksi lainnya misanya dari asuransi Axa Mandiri dari yang premium hingga terjangkau adalah sebagai berikut :

  • PRUTotal Critical Protection
  • PRUPrime Healthcare Plus Syariah
  • PRUMed Cover

Asuransi Prudential

4. Asuransi Prudential syariah

Prudential mengeluarkan beberapa produk proteksi syariah, tidak ada perbedaan dari benefit isi polis yang membedakan hanya akad yang dilakukan saat transaksi polis.

5. Asuransi Prudential unit link

Unit Link Prudential ada jenis konvensional maupun syariah. Di konvensional ada tipe proteksi :

  • PRUlink Invenstor Account
  • PRULink Assurance Account

Dan syariah unit link

  • PRULink Syariah Investor Account

PRULink asuransi prudential

Manfaat Asuransi Prudential

Membeli polis tidak bisa sembarangan, karena pembayaran dan benefit yang jangka panjang maka anda harus benar-benar memahami dan mengerti apa yang anda benar butuhkan. Prudential menawarkan banyak jenis proteksi dan sangat bermanfaat untuk masyarakat.

Maka demikianlah rangkuman tentang prudential semoga menolong anda yang sedang mencari informasi tentang proteksi prudential.